Cara Mengaktifkan Komentar Google Plus di Blog

Cara Mengaktifkan Komentar Google Plus di Blogger – Komentar adalah salah satu prioritas utama di dunia blogger. Dengan adanya komentar para pengunjung bisa menjalin percakapan dengan pemilik blog, dan admin blog wajip menjawab setiap pertanyaan yang muncul terkait dengan konten yang mereka baca. Dengan fasilitas kolom komentar mereka lebih mudah bertanya dan berkomentar.

Saat ini Google sudah meluncurkan fasilitas komentar Google Plus di Blog, artinya komentar blog akan terhubung ke Google Plus. Kekurangan komentar G+ hanya terletak pada Profile komentar yang terbatas, berbeda dengan komentar blogspot yang menyediakan banyak fitur seperti open ID, Life Journal dan Wordpres.

Contoh komentar Google Plus di blog

Cara Mengaktifkan Komentar Google Plus di Blogger

kotak merah menunjukan adanya komentar spam, inilah salah satu kelebihan Komentar Google+. Jika anda ingin memasang komentar G+ di blog, ikuti cara dibawah ini.

Cara Mengaktifkan Komentar Google Plus


1. Login ke blogger, pastikan akun blogger anda sudah terhubung ke Google+

2. pada Tab menu di dasboard, pilih Google+


Cara Mengaktifkan Komentar Google Plus di Blogger

 3. Centang ” Gunakan Google+ untuk komentar blog ini “

4. Secara otomatis komentar di blog anda akan berubah menjadi komentar Google+

Keterangan :
Jika anda ingin mengubah kembali ke komentar blogspot, anda tinggal hilangkan centang pada
Gunakan Google+ untuk komentar blog.

Mudah bukan?. sudah banyak blogger yang mulai menggunakan fasilitas ini karena simple dan blog akan terlihat lebih modern. Semoga Bermanfaat.


disiplin-pakai-masker

Guest Post

46 thoughts to “Cara Mengaktifkan Komentar Google Plus di Blog”

  1. Cara untuk mengaktifkan komentar Google plus di blog berplatform blogger memang sangat mudah, tapi itu terbatas pada template yang support saja, misalnya template bawaan blogger.

    Template yang tidak support itu tidak bisa diaktifkan kolom komentar Google+ dengan menggunakan cara diatas, melainkan harus menambah kode script tambahan di HTML template.

    Termasuk template yang saya gunakan juga tidak support untuk dipasang oleh komentar Google+. Hehehe 😀

  2. @Wahyu : iya mbak, gak semua template suport..

    tapi lebih enak pakai komentar yang biasa aja.. lebih Komplit.. 😀

  3. Benar juga sih blogger comment lebih komplit, karena tidak semua pemirsa blog mempunyai akun Google+. Jadi lebih baik menggunakan Blogger Comment darpada Google+ Comment karena demi kenyamana pengunjung. Selain itu, juga katanya Google+ Comment mempunyai loading yang cukup berat 🙂

  4. @Wahyu : berat banget mbak, sama seperti Google+ nya.. kasihan yang pakai koneksi modem abal-abal..

  5. @Maya : Thanks sudah mampir… 😀

    lebih baik jangan di pakai, nanti malah memberatkan loading blog,

  6. Setelah tau saya lgsung buka blogger_com sprti di step atas. Masuk sini lg buat cek bisa koment apa gk? Echh ternyata bisa.
    Makasih gan.

  7. Saya mau tanya lagi gan. Kalo kita komen di sebuah blog, di blog sini atau yg lain. Cara supaya tau komen kita di bales atau enggak gimana caranya? Apa kita harus masuk blog itu lagi buat ngeliat komen kita di bales apa nggak? Soalnya saya sering online via hp, kalo pake laptop lola bgt.
    Sekian trimakasih.

  8. @Teguh : iya gan, harus masuk ke blog yang agan komentari, cuma itu cara untuk mengetahui komentar kita dibalas apa enggak

  9. Waduh, harus bolak-balik gitu ya? Tapi nggak papa deh. Ntar kalo ada posting baru kabarin ya gan. Ntar saya kunjungi lagi. Oh iya saya mau tanya lagi. Tiap kali saya komen di blog, setelah saya klik 'publikasikan' ada page baru yg nyuruh saya mengetikan 2 kata kunci setelah itu baru komen saya bisa di posting. Ada tulisan juga yg gini bunyinya 'buktikan bahwa anda bukan robot'. Nah gitutu apakah karena saya pake opera mini bkn pake laptop atau mungkin agan bisa menjelaskannya sendiri. Satu lagi gan, apakah hal tsb. hanya terjadi pada saya atau yg lainnya juga pernah mengalami hal serupa seperti itu. Itu aja gan, trimakasih.

  10. @Teguh : Oh itu nama nya Captcha gan, fungsinya mencegah Komentar Spam.. tapi tidak semua blog menggunakan fasilitas Komentar ini..

    itu untuk keamanan aja gan, gak masalah Kog. walapun main di laptop tetep ada Code nya.. memang sengaja ane pasang biar komentar yang masuk lebih berkualitas.

    maaf bila menyulitkan gan, 🙂

    oke gan, kalau perlu agan bisa berlanggan melalui email, nanti agan akan dapat kiriman di email setiap ada artikel baru.. tinggal masukin ke kolom email yang di bawah artikel.

  11. Oh itu untuk keamanan toh, bagus juga gan, biar gk pada nyampah di blog orang. Gk bikin sulit sh, cuma heran aja. Baru pertama jadi agak gaptek. Mau tanya lagi ni gan, hehe 🙂 saya daritadi tanya mulu. Gini gan, cara setting supaya pemberitahuan di google+ biar gk masuk email mulu. (Nanti saya kasih email ini buat langganan) Kalo lewat opera mini bisa tidak. Soalnya emailnya biar gk numpuk. Trus cara hapus emailnya gimana? Kemaren saya coba berkali-kali tapi gk kehapus-hapus.

  12. oh gak bisa semua pemberitahuan G+ pasti masuk ke Gmail, soalnya jadi satu..

    Cara hapus email di Gmail, centang dulu email yang mau dihapus, terus diatas kan ada 3 menu gambar yang berjejer, Arsipkan , Laporkan Spam , Hapus.

    pilih hapus, coba dulu gan,

  13. Berhasil gan, emailnya pindah ke kotak sampah. Tapi kalo di tempat sampah gk bisa di hapus lagi/dikosongkan.

  14. Salam semuanya..
    tolong dunk dibantu gmn cara hapus komentar( revies) digoogle+…mau hapus komentar yg bikin sakit telinga.
    ditunggu ye …
    thanks.

  15. Trims gan, infonya bagusss dan patut di coba…
    Sy tunggu kunjungan dan kommennya okee 🙂

    _vanskoe.blogspot_com

  16. Gan, kok blog ane kalau di komen gak bisa tampil komentarnya ya.? Apa pengaruh templatenya.? _lensakesehatan_com

  17. Cara yang ampuh untuk menghancurkan wasir peyakit ambeien tanpa operasi, pendek dan pengobatan yang kuat

    obat wasir

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

CAPTCHA, Maaf ini untuk menghindari SPAM Robot ! *