Cara Memasang Fans Page Facebook Melayang di Blog

Cara Membuat Fans Page Melayang di Blog – Kita pasti sering melihat Like Facebook yang melayang di blog, walaupun terkesan sangat memaksa tapi cara ini mampu meningkatkan jumlah like fans page kita, karena posisi nya yang cukup srategis dan mudah dilihat, dibandingkan memasang widget like facebook di side bar.

Cara Memasang Fans Page Facebook Melayang di Blog

Selain itu widget ini juga tidak terlalu banyak memakan kolom side bar, karena fanspage akan muncul melayang setiap pengunjung membuka blog kita. Apakah widget ini mengganggu pengunjung?, mengganggu pasti tentu, tapi ada tombol closenya yang bisa di tutup langsung oleh pengunjung. Jika anda tertarik memasangnya silahkan ikuti langkah-langkah dbawah ini ;

Cara Membuat Fans Page Facebook Melayang di Blog

#Jika belum punya fans page silahkan baca “cara membuat fans page facebook

1. Buka dasboard blog anda,
2. Masuk ke menu Tata Letak > Tambah gadget
3. Pilih HTML Javascript
4. Pastekan kode script dibawah ini

<style type=’text/css’>
/* Message Box */
#box-message {
position:fixed !important;
position:absolute;
top:-1000px;
left:50%;
margin:0px 0px 0px -182px;
width:300px;
height:auto;
padding:16px;
background:#fff;
font:normal Dosis, Georgia, Serif;
color:#111;
border:2px solid #333;
-webkit-box-shadow:0px 1px 2px rgba(0,0,0,0.4);
-moz-box-shadow:0px 1px 2px rgba(0,0,0,0.4);
box-shadow:0px 1px 2px rgba(0,0,0,0.4);
-webkit-border-radius:10px;
-moz-border-radius:10px;
border-radius:10px;
}
#box-message a.close {
position:absolute;
top:-10px;
right:-10px;
background:#fff;
font:bold 16px Arial, Sans-Serif;
text-decoration:none;
line-height:22px;
width:22px;
text-align:center;
color:#111;
border:2px solid #333;
-webkit-box-shadow:0px 1px 2px rgba(0,0,0,0.4);
-moz-box-shadow:0px 1px 2px rgba(0,0,0,0.4);
box-shadow:0px 1px 2px rgba(0,0,0,0.4);
-webkit-border-radius:22px;
-moz-border-radius:22px;
border-radius:22px;
cursor:pointer;
}
#twitterx {
background: #EEF9FD;
padding: 10px;
text-align:center;
border: 1px solid #C7DBE2;
border-top: 0;
}
</style>
<script type=”text/javascript” src=”http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.4.1/jquery.min.js”></script>
<script type=’text/javascript’>
$(window).bind(“load”, function() {
// Animate Top Value When Page Loaded Completed
$(‘#box-message’).animate({top:”50px”}, 1000);
// Remove Mailbox When Close Button On Click
$(‘a.close’).click(function() {
$(this).parent().fadeOut();
return false;
});
});
</script>
<div id=’box-message’>
<!– HTML Start –>
<center><a class=”murub”>Klik Like Bila bermanfaat</a></center>
<center>
Masukan Kode Fans Page anda disini
</center>
<!– HTML End –>
<br/>
<a class=’close’ href=’#’>&times;</a>
</div>

Keterangan :
Merah : ganti dengan kode script Fans Page anda
Hijau : Ganti tulisan sesuai keinginan anda

BACA:  Pemenang Stand Up Comedy Season 3 (Grand Final)

Untuk cara mendapatka kode Scrip facebook anda harus membuat fans page di Facebook developer, letakan URL Fans page anda, dan atur ukuran sesuai keinginan anda, jika sudah klik Get Code, lalu ambil kodenya. Demikian artikel tentang cara memasang like box melayang di blog, semoga bisa bermanfaat bagi anda.


disiplin-pakai-masker

Guest Post

44 thoughts to “Cara Memasang Fans Page Facebook Melayang di Blog”

  1. met pagi mas daniel,kunjungan rutin nih sambil nyimak artikelnya yang bagus banget,emang cepet banget memperbanyak like fanspage.aq pernah nggunain cara ini mas,tp memperberat loading dan nggak valid CSS3 jadinya kucopot lagi deh

  2. @Wongcangkup : setiap trik atau tutorial pasti ada kekurangan dan kelebihannya, betul kata sampean cara ini bisa menambah berat loading blogg.. 😀

  3. Waaah aku juga pernah mencoba memasang fanspage melayang di blogku. memang mantap, soalnya bisa menambah jumlah like pd fanpage kita..

  4. wah ini cocok mas bagi yang ingin mendapatkan like yang banyak dengan memasang fb melayang di blog. Bisa dicoba nih untuk blog saya 😉

  5. gan itu kan utk fanspage, kalo buat widget grup facebook tahu gak apa script nya…
    salam bbmshare_net

  6. @Alan : betul, harus rajin memperbanyak visitor dulu

    @Yahya : berarti sekarang udah gak kepasang ??

    @Wahyu : setau saya mbak kan gak suka widget yang bisa nambah berat loading blog ??, tapi silahkan di coba dulu

    @Kang : Natural lebih baik 😀

    @Dede : oke gan, thanks

    @Al : Grub facebook belum bisa saya gan

  7. iya kalau bikin berat loading blog, nanti kasihan juga pengunjung nya. Tapi kalau widget tersebut sangat penting, wajib dipasang heehe 😀

  8. @Alan Tirta : sip, thanks gan

    @Wahyu : ada pentingnya juga buat narik pembaca mbak.. 😀

    @Wong : sama2 gan

  9. dulu pernah masang yg ini, tapi kasihan pengunjung terasa terganggu. karena sebagian orang juga ada yg ngga mau makai fb lagi

  10. waktu itu saya sempat ngasih di blog saya fp ini, tapi kasian pengunjung saya jadi terganggu ketika mau komen 🙂

  11. ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli
    ✔ Agen Vimax Asli

  12. Keren sob artikelnya sangat bermanfaat, terimakasih. Akan saya coba langsung di blog saya _solusikerontokanrambut.wordpress_com/

  13. Terima kasih Infonya Bro, izin ikut menerapkan ya. hehe

    Informasi Lowongan Kerja Terbaru BUMN, Persero, Swasta, & Berbagai Perusahaan Besar di Indonesia : _expocpnsbumn.blogspot_com

  14. maaf kalo boleh kritik dikit gan, sebaiknya kode fanspagenya,di kasih contoh nya gan jangan cuma kayak gitu, pasti masih banyak yg kurang paham, jika seperti itu.

  15. keren blog ini saya suka .. banyak manfaat bagi kita semua

    jgn lupa ya kunjung kembali
    _harapanbangsa45.blogspot_com/2015/08/cara-daftar-komisi-facebook.html

  16. Memang pemasangan fanspage melayang lebih cepat untuk mendapatkan like bila dibandingkan dengan sidget biasa..
    sukses selalu..

  17. cocok banget nih gan, saya mau coba pasang dlu fanspagenya ya, moga berhasil, tengok juga ya, permainan bola voli

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

CAPTCHA, Maaf ini untuk menghindari SPAM Robot ! *