10 Blogger Wanita yang Paling Sukses

10 Blogger Wanita yang Paling Sukses – Biasanya di dunia Blogger atau Bisnis Online lain nya masih di duduki oleh para Pria, saya pernah membuat artikel ” 7 Blogger berpenghasilan Terbesar di Dunia ” , yang sebagian besar adalah seorang laki-laki. Jarang saya lihat seorang Wanita yang menggeluti dunia Monetize Blogger (Bisnis Blogger). Paling mereka cuma menggunakan blogg sebagai tempat curhat atau media untuk menyimpan tulisan nya saja, belum sampai kepikiran untuk mendapat penghasilan dari bloggnya.

Namun ketika saya bloggwalking ke blogg nya Cewek bule, ternyata blogg nya bagus dan mereka  menjadikan blogg tersebut bisa menghasilkan banyak uang. Beberapa dari mereka juga mengakui awalnya membuat blogg hanya untuk mencoba-coba, dan akhir nya tertarik juga untuk menjadikan blogg tersebut menjadi mesin uang nya.

Berikut adalah 10 Blogger wanita tersukses yang sudah saya susun menjadi sedemikian rupa, Chart ini terbaru, yang sedikit saya Translate dari Situs luar negri. 

1. Gina Tripani

10 Blogger Wanita yang Paling Sukses

Pemilik : http://lifehacker.com/
Alexa Rank : 625
Niche Blogg : Self-improvement

Wanita yang menjadi 10 blogger tersukses didunia adalah Gina Tripani. Blogg nya sudah banyak menginpsirasi banyak orang dalam hal sosial dan tips menarik dari Gina Tripani. Dari blogg ia bisa mendapat $100.000 Perbulan dalam aktifitas blogging nya. Wooww..!!!

2. Rita McGrath

10 Blogger Wanita yang Paling Sukses

Pemilik : Harvard Business Review Blog Network
Alexa Rank : 4082
Niche Blogg :  Marketing

Rita memulai aktifitas blogging nya pada tahun 1994. Awalnya ia hanya menggunakan blogg nya untuk meningkatkan menejemen nya. Seiring perkembangan blogg nya, ia mulai berpikir untuk membuat blogg nya bisa menghasilkan uang. Sekarang ia sudah mempunyai 30 Karyawan untuk mengurus blogg nya, dan mempunyai kantor di New York, India dan Inggris.

3. Ree Drumoond

10 Blogger Wanita yang Paling Sukses

Pemilik : The Pioneer Woman
Alexa Rank : 7655
Niche : Makanan

Blogg milik Ree Drummond adalah blogg yang paling digemari oleh Ibu-ibu yang hoby online untuk mencari Iformasi terbaru seputar Makanan. Ree Drumond sangat menyukai makanan, sehingga ia juga berniat untuk membuat informasi seputar makanan yang pernah ia makan.

4. Heather & Jessica

10 Blogger Wanita yang Paling Sukses

Pemilik : Go Fug Yourself
Alexa Rank : 18.000
Niche Blogg : Fashion

Fashion merupkan Topik tau Niche Blogg yang paling kurang diminati. Namun bagi kedua Cewek ini Blogg Fashion sangat menguntungkan. Blogg milik Heather dan Jessica ini mengikuti Trend Fashion terbaru, jadi sangat bemanfaat bila mengikuti pekembangan blogg nya.

5. Jenny Lawson

5. Jenny Lawson

Pemilik : The Bloggers
Alexa Rank :  28.433
Niche Blogg : Humor

BACA:  Wow Tahun Ini Google Semakin Sadis

Jika anda menyukai Humor, anda bisa mencoba mampir ke blogg nya Janny Lowson. Di situ banyak sekali artikel tentang kjehidupan yang di beri sedikit sentuhan humor. The Bloggers ini memiliki Trafick yang sangat tinggi di Washington DC Amerika.

6. Julie, Janet, Francesca, & Sarah

10 Blogger Wanita yang Paling Sukses

Pemilik : Remodelista
Alexa Rank : 31172
Niche Blogg : Desain

Jangan pikir mereka Girlband lho ya, Mereka ini adalah anggota Remodelista (Remodelista Team) blogg, yang memliki Niche seputar deain interior rumah. Mungkin ini bisa menjadi terobosan terbaru juga dimana satu blogg di urus oleh 4 orang.

7. Sara K smith 

10 Blogger Wanita yang Paling Sukses

Pemilik : Wonkette
Alexa Rank : 32.000
Niche Blogg : Politik

Sara memang sangat antusias didunia politic, sehingga ia mulai membuat blogg yang bertujuan untuk menuang semua ungkapan nya tentang politik di blogg nya. Wonkette adalah situs Politik yang paling populer diantara blogg politik lain yang sudah ada. Sara selalu mengupdate perkembangan Politik terbaru.

8. Ariel Meadow Stallings

10 Blogger Wanita yang Paling Sukses

Pemilik:  Offbeat Bride
Alexa Rank: 50,404
Niche blogg : Fashion

Niche blogg milik Ariel Meadow ini sangat unik, dimana blogg nya mengups semua tentang hal yang ada di pesta Pernikahan seperti Gaun pengantin, Foto , dan Konsep yang unik untuk acara Pesta Pernikahan. Situs nya mendapat 170.00 Unique Visitor setiap bulan nya, dan mendapat Page View lebih dari 1 Juta tampilan dalam tiap bulan. (Andai pengunjung Dan For Blogg bisa segitu, pasti ane sudah beli Kapal Pesiar gan)

9. Tamar Weinberg

10 Blogger Wanita yang Paling Sukses

Pemilik Blog: Techipedia
Alexa Rank: 87,000
Niche: Social Media

Tamar adalah orang yang senang dalam mengikuti perkembangan Media Social di dunia, sehingga ia membuat blogg yang berisi Social Media.

10 Danielle LaPorte

10 Blogger Wanita yang Paling Sukses

Pemilik : White Hot Truth
Alexa Rank: 73,342
Niche: Branding

Danielle menulis di blogg nya tentang bagaimana cara masalah yang kemngunnan besar terjadi disekitar kita, seperti masalah pekerjaan. Ia juga memberikan Motivasi kepada pengunjung blogg nya. Hal itu lah yang bisa membuat blogg milik Danielle ini sangat disukai.

Bagaimana pendapat anda tentang ke 10 blogger Wanita Diatas?, sangat mengispirasi bukan ?. Memang mereka tidak menunjukan Jumlah dolar yang mereka dapat dari blogg nya, tapi saya yakin kalau blogg tersebut pasti sudah menjadi mesin uang bagi mereka.

Saya juga pernah membuat artikel 5 Blogger Sukses Dari Indonesia, yang mungkin anda berminat untuk membaca nya. Semoga bermanfaat!


disiplin-pakai-masker

Guest Post

19 thoughts to “10 Blogger Wanita yang Paling Sukses”

  1. tentunya mereka ini benar-benar memperhatikan kualitas blog. Dan satu hal, meski hanya sekedar hobby tetapi jika serius tentunya akan berhasil seperti mereka.

  2. waduh..Dari blogg ia bisa mendapat $100.000 Perbulan ..mantap bangat.. berarti mreka2 ini sllu fokus dengan blog yang mereka buat.. 😀 ..smoga kita2 bisa nyusul gan…Good luck.. 😀

  3. dari indonesia mana nih ??
    😀
    jadi malu nih, cwe bisa sukses dr blog kita yg cwo bisa jg g ya..?
    bisa asal ada kmauan n usaha! hhe y g sob 🙂
    -keep blogging-

  4. @Dhimas : amin gan, mari kita berusaha,, 🙂

    @De Eka : sabar dan berusaha aja gan,

    @Z-T : amin gan,

    @Redzone : saya belum cari yang di Indo gan, kita juga harus bisa.. 🙂

  5. Hebat bos artikelnya, bisa jadi inspirasi buat saya blogger yang masih pemula.

    _jamil21.blogspot_com/

  6. wah tetap semangat untuk mendalami dalam dunia blogging yang semakin pesat dan modern, kapan ane bisa kayak bgitu ya di dunia blogging dengan resepkulinerasli.blogspot_com ya? yah yang penting harus ada niat untuk tetap semangat memajukan blog kita masing-masing supaya bisa seperti para blogger yang sukses seperti mereka ya gan?
    trima kasih gan,selalu update info terbaru ya

  7. Dragon City Cheat Food, Gold, Gems And Exp Hack for Free
    Alvin Team
    Dragon City Hack Gems Permanent
    Ninja Saga Hack ATM Exp and ATM Gold 2014
    Cheat Monster Legends Hack Gold
    Cheat Yu-Gi-Oh Bam Instant Win Hack
    Cheat Monster Legends Hack Gems, Gold, Food, Exp
    Cheat Farm Ville 2 All In One Hack Updated
    Cheat Criminal Case Trainer Hack
    Cheat Pool Live Pro Long Line Hack Update
    Cheat Baseball Heroes Combo Hack Updated
    Kitchen Scramble Cheat Complete Cheat Update

  8. Agen Casino
    Agen Judi
    Agen SBOBET
    Agen Bola
    Agen Judi Online
    PREDIKSI BOLA AKURAT
    PROMO BONUS WALETBET

  9. Eh sekarang juga ada yang baru loh.. celana dan kaos kaki bergabung, jadi deh legging wudhu pelangi… tanpa ribet lepas pasang kaos kaki saat wudhu. nih klik aja link nya.
    Legging Wudhu Pelangi

  10. I read this post completely on the topic of the difference
    of most recent and earlier technologies, it’s awesome article.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

CAPTCHA, Maaf ini untuk menghindari SPAM Robot ! *