Alasan Mengapa Blogger menghilangkan Kolom Komentar

Alasan Mengapa Blogger menghilangkan Kolom Komentar – Mungkin Sering kita lihat beberapa blog yang tidak ada kolom komentarnya bertebaran di mesin pencari, padahal fungsi kolom komentar itu digunakan sebagai media untuk bisa memberikan pendapat, apresiasi dan masukan terhadap artikel yang dibacanya. Aneh saja bila melihat blog tanpa kolom komentar.

Alasan Mengapa Blogger menghilangkan Kolom Komentar

Saya sudah merangkum beberapa alasan mereka menghilangkan kolom komentar di blog nya, yang bisa anda simak dibawah ini ;

1. Takut dengan Banyak Komentar Spam
Jika mungkin takut dengan komentar Spam, kenapa harus menghilangkan kolom komentar?, harusnya masih bisa di tangani dengan Spam Detector atau anda hapus secara manual komentar yang dinilai sebagai Spam.

2. Malas Menjawab komentar
Hal ini pernah masuk kedalam pikiran saya untuk menghilangkan kolom komentar, karena di blog download saya banyak sekali komentar request dan caci maki dari para pengunjung yang membuat saya malas menjawab komentar tersebut, apa lagi perhari komentar yang masuk sampai puluhan.

Namun setelah saya pikir, jadi blogger percuma kalau gak mau menjawab respon berbagai macam komentar, Karena itu sudah menjadi pekerjaan admin blog.

3.Supaya aman dari Broken Link
Salah satu penyebab di hapusnya blog dari Google adalah banyaknya broken link dan biasanya terdapat pada link di profile komentar. Mungkin takut terlalu banyak broken link di Komentar, si Admin mencopot kolom komentarnya.

Kesimpulan :
Kolom komentar harus tetap menjadi kesatuan dalam satu blog, dengan adanya kolom komentar kita bisa lebih mudah mendapat teman dan berinteraksi dengan pengunjung blog kita yang bukan Robot. Jika anda takut dengan komentar spam, sebaiknya pasang saja komentar Facebook, baca “Cara memasang komentar Facebook di blog“. Semoga artikel ini dapat bermanfaat bagi anda.


disiplin-pakai-masker

Guest Post

16 thoughts to “Alasan Mengapa Blogger menghilangkan Kolom Komentar”

  1. Kalau yang berkomentar pada mengikuti tata cara berkomentar yang baik , mungkin ngak ada masalah seperti diatas…. sob -:d

    thanks… atas sharing nya

  2. Kalau menurut saya pribadi baiknya bagusnya ada kolom komentar buat tanya jawab bagi para pemula bisa menanyakan dan bagi master/admin di blog bisa menjawab agar kita bisa saling belajar bersama

  3. bener sekali mas,jika itu sebagai alasannya, tinggal menghapus komentar yang menurut kita spam,beres urusan, takut link aktif,tinggal pasang deteksi link aktif. kolom komentar perlu untuk kita membangun blog ke tahap yang lebih baik

  4. selamat Pagi Mas, Kalau menurut saya Pribadi menghilangkan Kolom Komentar bukanlah Jalan Terbaik karena masih banyak cara yang bisa kita tempuh untuk mengurangi Komentar SPAM dan Broken Link

  5. @Supriadi : betul mas, kalau tanpa kolom komentar bagaimn bisa Blogwalking,

    @Jenx Indah : tpi kalau gak ada kolom komentarnya bagaimana mau tanya jawab mbak,

    @Devy : setuju mbak, kalau punya tutorial mendeteksi spam di komentar bagi2 ya ??,, hehehe

    @Hayardin : Pagi juga mas, saya sangat setuju dengan pendapat mas Hayardin,

  6. sayang sekali ya mas kalau kotak komentar nya ditutup. Padahal indah nya ngeblog itu ada di komentar nya 🙂

  7. sepertinya situs berita online juga banyak yang menutup komentar nya mas. Hanya orang yang suda terdaftar saja yang boleh isi komentar 🙂

  8. @Arif : saya sependapat, tapi ya gak harus hapus kolom komentarnya kan?

    @ILham : betul, saya setuju

    @Wahyu : itu masih mending mbak, dari pada gak ada sama sekali.. 😀

  9. Terwujud kembali datang Mas 😀

    Bagi saya kolom komentar perlu dipasang, nah jika berkeinginan untuk menghilangkan broken link, sebaiknya memasang komentar melalui Facebook

  10. Yang paling ditakuti itu mungkin yang nomor 2 ya gan, menjawab komentar.. Apalagi kalau komentar yang diajukan susah-susah, pasti bingung sendiri itu..

    Untuk yang nomor 1 kayaknya bukan masalah kok gan. Kalau ada komentar spam ya tinggal hapus aja..

  11. kebanyakan sih banyak yang pasang form komentar gan, biar blog nya rame dan terlihat byk pengunjung.. memang ada beberapa yg menghapus form komentar. 😀

  12. karena komentar ladang penjualan legal mas, jadi banyak yang males pasang kolom komentar. banyak sekali yang komentar hanya untuk mempromosikan barang jualan mereka, padahal sebenernya itu juga nggak salah ( karena nggak ada batasan bagi para komentator ). nah mungkin ini bisa jadi tambahan buat artikel mas ini. Terima kasih 🙂

  13. Bukannya sayang ya, Kalau kolom komentar di copot, Kan jadi gak bisa bersosial sama blogger lainnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

CAPTCHA, Maaf ini untuk menghindari SPAM Robot ! *